Kami percaya dalam hubungan baik
Sesuai dengan slogan kami yaitu “SERVE YOU BETTER“. Kami mengandalkan membuat sendiri berbagai macam peralatan dapur yang artinya tidak sekedar menjual produk orang lain, hal ini membuat harga dari peralatan dapur Kami sangat kompetitif karena tidak melalui berbagai macam perusahaan sampai ke konsumen.
Pengalaman yang diutamakan
Di mulai dari pratamastainlesskitchen.blogspot.com yang menjelaskan secara detail serba serbi perlengkapan restoran kini pelanggan kami tersebar di seluruh Indonesia yang dapat di lihat di DAFTAR REFERENSI.
Kami percaya dengan kualitas terbaik
Pratama Stainless Kitchen juga mengerjakan pemasangan instalasi gas dan instalasi pembuangan asap restoran.
Mutu dari pekerjaan
Dengan tetap menjaga mutu dari hasil pekerjaan dan layanan purna jual yang handal, pratama stainless kitchen komitmen terus menjaga kepuasan pelanggan dengan harga yang rasional.